Breaking News
Home » Event » Fashion & Lifestyle » Ida Royani Collection At Indonesia Islamic Fashion Fair 2013

Ida Royani Collection At Indonesia Islamic Fashion Fair 2013

ida royani collection pic1

Ida Royani Collection At Indonesia Islamic Fashion Fair 2013

Pada Pagelaran Indonesia Islamic Fashion Fair kemarin, Salah satu perancang busana muslim kenamaan Ida Royani menampilkan koleksi kreasi yang mengambil inspirasi dari motif etnis Batak, Sumatera Utara. Yang membuat koleksi ini makin menarik, Ida Royani menaruh motif-motif tersebut kedalam kain tenunan khas Nusa  Tenggara Timur yang didominasi oleh warna-warna gelap.

Koleksi busana bertema “Barat ke Timur” ini terdiri dari paduan kain kaftan, blus, jaket dan rok dengan kerudung berukuran besar yang mengunakan warna gelap kemerahan. Sang desainer mengaplikasikan potongan asimetris ke dalam beberapa koleksinya.

ida royani collection pic6

ida royani collection pic2

ida royani collection pic3

ida royani collection pic4

ida royani collection pic5

Sumber : Tribunnews.com

 

Check Also

Sneaker Terbaru Ini Cocok Jadi Tambahan Koleksi Kamu

Sneakers terbaru yang telah rilis beberapa hari lalu mungkin menjadi incaran Anda. Berikut kami tampilkan ...