Pada Milan Fashion Week Spring/Summer 2014 yang diadakan di kota Milan yang lekat dengan nuansa mewah, Milan Fashion Week kali ini tidak hanya desainer-desainer mapan yang unjuk kemampuan lewat permainan motif, potongan dekonstruktif, dan sentuhan payet.
Beberapa nama baru dalam dunia mode juga mencuat lewat koleksi yang lebih sportif tetapi tanpa meninggalkan aura elegan. Milan Fashion Week kali ini merupakan salah satu momen paling demokratis dalam dunia mode ketika yang muda dan yang lebih berpengalaman bersanding setara dalam satu panggung. berikut adalah koleksi terbaik dari milan Fashion Week Spring/Summer 2014. (Teks: Lily Marpaung. Foto: Dok. Bazaar)










Sumber : harpersbazaar.co.id