Lego, permainan bongkar pasang berbentuk bongkahan-bongkahan kecil sudah populer di Indonesia. Mainan yang diciptakan di Denmark pada tahun 1916 ini bisa dibentuk dan dimodifikasi menjadi bangunan, mobil, pesawat, ataupun apa saja yang ada pada imajinasi pemainnya. Di Johor, Malaysia terdapat sebuah kawasan tempat bermain yang dibangun dengan mengusung tema mainan Lego tersebut dengan nama Legoland Malaysia. Legoland Malaysia telah dibuka ...
Read More »
AcaraEvent.com Online Event Information & Promotion