Breaking News
Home » Event » Urban » MUTASI 2014

MUTASI 2014

MUTASI 2014
MUTASI 2014

Desa Rupa FSRD Trisakti dengan bangga mempersembahkan Desarupa Expo 2014 dengan tema “MUTASI” ; Apresiasi, Edukasi dan Interaksi, Pameran, Seminar, Workshop, Talkshow dan Hiburan.

Fakultas Seni Rupa dan Desain Universitas Trisakti, pada 2014 ini menggelar Mutasi 2014. Event ini merupakan pengembangan dari event sebelumnya yang bertajuk “Desa Rupa Expo” yang sudah diselenggarakan sebanyak 2 kali pada tahun 2006 dan tahun 2011.

Mutasi 2014 merupakan salah satu bentuk tanggung jawab dari para insan seni dan desain dalam merespon berbagai permasalahan yang ada di masyarakat dalam bentuk suatu pameran karya, artcamp, workshop, taklshow mahasiswa dan alumni FSRD Trisakti.

Rangkaian Acara Mutasi 2014

EXHIBITION EXPOSURE
– MUSEUM NASIONAL JAKARTA –

Rabu, 29 Oktober 2014
08.00 – 09.00
Peresmian pembukaan “MUTASI 2014”

10.00 – 12.00
Talkshow
Creative Entrepreneur for Young People
(Tri Putra “Entrepreneur”)

13.00 – 16.00
Talkshow & Workshop
Fashion Photography with Illustration
(Peny Pujiati & Muhammad Taufic “eMTe”
Fotografer & Illustrator)

Jumat, 31 Oktober 2014
13.00 – 15.00
Talkshow
Furniture in Future
(Abie Abdillah, Furniture Designer)

15.00 – 17.00
Talkshow
Product Can Change World
(Singgih Kartono, Founder Magno Radio)

Minggu, 02 November 2014
16.00 – 17.00
Peresmian penutupan “MUTASI 2014”

17.00 – 22.00
Music Performance
– L’alphalpha
– Danilla
– Kripik Peudeus
– Plainlied
– Pohon Kelapa
– Minacantra

PUBLIC EXPOSURE
– TAMAN MENTENG JAKARTA –

Selasa, 28 Oktober 2014
18.00 – 21.00
Pembukaan “MUTASI 2014”
Performance Art
(KHPP, Perkusi, Tari Tradisional)

Kamis, 30 Oktober 2014
13.00 – 15.00
Talkshow
Start Your Own Project
(Raymond Malvin & Patricia, Founder
Kopi Keliling)

16.00 – 18.00
Work Shop
Street Art – Space Painting
(Rafiqul “Kijing” Dihaj)

Sabtu, 01 November 2014
13.00 – 18.00
Work Shop and Talk Show
Made Some Music Video
(Upie Guava “Director”)

DESARUPA EXPO 2014 (MUTASI 2014)

Tempat : Museum Nasional Jakarta
Waktu : 08.00 s/d 17.00 WIB
Tanggal : 28 Oktober – 2 November 2014
Penutupan : 02 Nopember 2014, jam 21.00 WIB
Harga Tiket:
Biaya Talkshow : Rp 15.000
Biaya Workshop : Rp 20.000
(Khusus Workshop “Start Your Own Project” Rp 50.000 & max 15 orang)
(Dapat sertifikat & merchandise snack)

Informasi Lengkap:
CP : Daidra Tama 081 289 633 834
Twitter: @mutasi2014

Check Also

Ice-Cream-Festival-2017

Ice Cream Festival 2017

Tanggal: 4-5 November 2017 Tempat: AEON Mal BSD City, Tangerang Harga tiket masuk: Rp.50.000   ...